Connect with us

Otomotif

Tampilan Lebih Sporty, Hyundai New Creta N Line dan New Creta Resmi Meluncur di Indonesia

Published

on

Memasuki tahu pertama 2025, PT Hyundai Motors Indonesia secara mengumumkan resmi meluncurkan kendaraan terbarunya dengan penampilan yang lebih sporty. berlokasi di Mall Kelapa Gading Jakarta PT Hyundai Motors Indonesia meluncurkan New Creta N Line dengan pilihan mesin turbo.

Model terbaru yang dihadirkan oleh PT Hyundai Motors Indonesia ini melengkapi lini kendaraan Hyundai N Line di Indonesia.

“ini merupakan komitmen kami, dan ini merupakan langkah yang tepat untuk memperkenalkan model N Line di Indonesia, ini merupakan banyaknya permintaan masyarakat Indonesia terhadap Hyundai Creta. New CRETA yang dilengkapi dengan inovasi canggih terdapat pula mesin turbi di New Creta N Line, teknologi canggih seerti Hyundai Bluelink, dan New CRETA N Line dan New CRETA dirancang untuk memenuhi kebutuhan mobilitas para pengemudi di Indonesia.” jelas  Ju Hun Lee selaku President Director PT Hyundai Motor Indonesia.

Baca Juga : Piaggio Grup Berikan Penawaran Menarik di Awal Tahun 2025

Advertisement
ADS Otokuliner 728x90

Tidak hanya itu, sedagkan Fransiscus Soerjopranoto selaku Chief Operating Officer PT Hyundai Motors Indonesia mengatakan, “Dengan Semangat #BeUnstoppable, Hyundai New CRETA N Line Turbo dan New CRETA menyuguhkan beragam pilihan yang dirancang untuk pecinta otomotif yang mencari kombinasi desain bold, sporty serta performa yang unggul.” Jelasnya.

Sisi ekterior pada New Creta ini lebih berani dengan penggunaan Black Chrome Parametric Radiator Grille selain itu terdapat desain lampu depan LED MFR yang dipadu oleh Daytime Running Light. Sedangkan pada bagian belakan di hiasi dengan LED Rear Combination Lamp agar menambah kesin yang agresif.

Selain itu, untuk performa yang dimiliki oleh New CRETA ini cukup sedikit berbeda yang dimana New CRETA dilengkapi mesin 1.5L MPI dengan pilihan transmisi manual 6-speed atau IVT yang menghasilkan tenaga 115 PS dan torsi 143,8 Nm. Selain itu New CRETA dilengapi dengan empat pilihan Mode seperti Eco, Smart, Normal dan sport.

Baca Juga : BYD Sukses Mengantongi Lebih Dari 1.400 SPK Selama GJAW 2024

Hyundai New CRETA terbaru 2025 ini terdapat 4 pilihan varian diantaranya Active, Trend, Style dan Prime. Serta dukungan tekonologi yang cukup maksimal seperti Hyundai Bluelink dan Hyundai SMatSense (ADAS). Hyundai Bluelink ini merupakan fitur konektivitas pintar yang menawarkan berbagai fungsi inovatif seperti SOS, Emergency Assistance, Remotr Start & Climate Control dan Vehicle Tracking yang dirancang untuk meningkatkan keselematan, kenyemanan dan efisiensi dalam berkendara.

Advertisement
ADS Otokuliner 728x90

Pilihan warna yang dihadirkan oleh Hyundai pada New CRETA N Line terdapat lima pilihan diantaranya Shadow Gray Two Tone, Creamy White Pearl Two Tone, Silver Matte, Black Matte dan Dragon Red Pearl Twotone. Sedangkan New CRETA hadir dengan delapan pilihan warna ekterior seperti Creamy White Pearl, Creamy White Pearl Two Tone, Titan Grey Metallic, Magnetic Silver Metallic, Magnetic Silver Metallic Twotone, Dragon Red Pearl, Dragon Red Pearl Two tone dan MIgnight Black Pearl. Untuk warna twotone akan mendapatkan tambahan biaya Rp 3 Juta.

Berikut daftar harga New CRETA N Line dan New CRETA (On The Road/OTR Jakarta):
– New CRETA N Line Turbo: Rp507.280.000,-
– New CRETA N Line: Rp460.500.000,-
– New CRETA Prime: Rp426.940.000,-
– New CRETA Style: Rp396.640.000,-
– New CRETA Trend IVT: Rp352.140.000,-
– New CRETA Trend MT: Rp331.640.000,-
– New CRETA Active MT: Rp299.700.000,

 

Advertisement
ADS Otokuliner 728x90
Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply

Most Read